Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2016

Prak 04 – Camera Depth, Multi Pass Render, dan Compositing using AE

Gambar
Tujuan Pada praktikum ini, mahasiswa diajak untuk ngincip dikit tentang Compositing menggunakan After Effects. Dimulai dengan Render Setting di C4D kemudian dilanjut pada kegiatan compositing di AE. Alat Maxon Cinema 4D R16 Adobe After Effects CC 2015 Bahan hasil praktikum sebelumnya Dasar Teori Camera Depth adalah mengatur fokus camera pada objek tertentu Multi Pass Rendering adalah merender dari satu objek yang terdiri dari beberapa elemen dan memisah misahkan hasil render dari setiap elemen tersebut DOF adalah untuk mengatur rentang jarak ketajam area fokus dari suatu objek tertentu Compositing adalah  ombinasi dari   unsur-unsur visual   dari sumber   terpisah menjadi   gambar tunggal ,  sering untuk menciptakan ilusi bahwa   semua elemen   adalah bagian dari adegan yang sama . Tugas Praktikum Pada animasi logo favorit yang sudah kalian buat sebelumnya, lakukan hal berikut: - Multi Pass Rendering untuk logo, obyek sekunder, background, dan depth - Import masing-masing image s

Prak 03 – Secondary Assets, Logo Movement, F-Curves

Gambar
Tujuan Pada praktikum ini, belajar tentang elemen yang bisa ditambahkan pada sebuah animasi 3D yaitu Secondary Assets dan Movement. Pada praktikum ini, penambahan movement diperdetail dengan menggunakan F-Curves. Alat Adobe Illustrator CC Maxon Cinema 4D R16 Bahan hasil praktikum sebelumnya asset sekunder download Dasar Teori Gunakan pertanyaan berikut untuk menuliskan dasar teori yang relevan - Secondary Assets, berfungsi sebagai assets kedua dari assets yang sebelumnya sudah ada, yang dapat digunakan atau diatur sebagai assets lainnya. - F-Curves berfungsi untuk mengatur hampir semua elemen, salah satunya cepat atau lambatnya pergerakan dari logo, perpindahan perputaran, warna. Tugas Praktikum Pada animasi logo favorit yang sudah kalian buat sebelumnya, lakukan hal berikut: - Tambahkan secondary Assets - Tambahkan kompleksitas gerakan pada asset utama (logo) - Haluskan gerakannya menggunakan F-Curves Petunjuk Praktikum Berikut adalah beberapa petunjuk yang bisa dig

Prak 02 – Camera Path, Lighting, and Material

Gambar
TUJUAN Pada praktikum ini, belajar tentang elemen yang bisa ditambahkan pada sebuah animasi 3D yaitu Camera Path, Lighting, Material. Camera path diimplementasikan menggunakan spline. Lighting menggunakan Physical Sky dan Area Light . ALAT Adobe Illustrator CC Maxon Cinema 4D R16 Time Lapse Assembler BAHAN hasil praktikum sebelumnya DASAR TEORI - Pergerakan kamera menggunakan teknik camera path, merupakan teknik dimana yang semula anda hanya dapat melihat melihat hanya dari sisi depan saja, namun pada teknik camera path ini akan membantu anda untuk melihat objek dari segi yang anda inginkan sesuai dengan alur yang telah anda buat. - Lighting sederhana dan mudah menggunakan Physical Sky dan Area Light, cara mudah untuk membantu anda apabila objek yang anda hasilkan terlalu gelap dan anda dapat mengubah warna latar belakang sesuai dengan warna pada saat hari dan jam yang anda inginkan. - Jelaskan yang dimaksud meterial dan diberi contoh penggunaannya, material dapat digunakan untuk

Prak 01 – Logo 3D 360 (Turn Table Animation)

Gambar
Tujuan Perkenalan dengan dunia 3D melalui pembuatan animasi object berputar 360 derajat atau disebut juga turn table animation. Alat Adobe Illustrator CC Maxon Cinema 4D R16 Time Lapse Assembler Bahan Logo PENS. Silahkan download dari pedoman identitas PENS Dasar Teori Animasi Merupakan suatu rangkaian gambar diam secara inbetthwin dengan jumlah banyakm bila kia proyeksikan akan terlihat seolah-olah hidup (bergerak), seperti yang pernah kita lihat di film – film kartun di televisi maupun dilayar lebar jadi animasi dapat disimpulkan menghidupkan benda diam di proyeksikan menjadi bergerak. 3 penggunaan animasi pada komputer telah dimulai dengan ditemukannya software komputer yang dapat dipergunkan untuk melakukan ilustrasi di komputerm membuat perubahan gambar satu ke gambar berikutnya sehingga terbenttuk suatu bentuk gerakan tertentu. Jenis animasi yang banyak dikenal adalah animasi 2D dan 3D, perbedaan dari animasi 2D dan 3D adalah dapat dilihat dari sudut pandangnya. Animasi 2